
Pengujian Non-Destruktif (NDT) dalam Industri Tekstil
30 March 2022 14:02
Produsen tekstil melakukan uji toksikologi dan analisis lainnya, menggunakan berbagai metode pengujian NDT, untuk menganalisis bahan berbahaya seperti alergen, logam berat, atau bahkan karsinogen dalam produk mereka. Beberapa logam beracun seperti kadmium antimon, timbal, kromium, merkuri, seng, dan lainnya dapat berada di serat tekstil alami atau menembus ke dalam tekstil elama proses penc…

Mengenal Metode Hardness Tester
08 March 2022 10:41
Hardness Tester adalah alat yang digunakan untuk menguji kekerasan suatu benda, melalui pengujian ini kita dapat dengan mudah mengetahui sifat mekanik suatu bahan. Namun pengukuran hanya dapat dilakukan pada satu titik atau satu area saja, dengan pengujian kekerasan kita dapat mengetahui seberapa kuat atau getas suatu benda. Kekerasan merupakan salah satu sifat mekanik suatu bahan, terlebih dahulu…

Testing Machine
15 February 2022 10:38
Testing machine merupakan alat pengujian yang sering digunakan industri sebagai pacuan evaluasi. Instrument tersebut juga dikenal sebagai Universal Testing Machine (UTM) atau Material Testing Machine, yang berfungsi untuk menguji material atau bahan yang akan digunakan industri dalam membuat produk mereka. Tujuan utama pengujian ini untuk mengetahui karakteristik dari suatu material atau bahan. &n…

Mengenal Metode Non-Destructive Test
14 February 2022 09:33
Non-destructive test (NDT) merupakan suatu teknik pengujian dan analisis yang digunakan oleh industri untuk mengevaluasi sifat suatu material, komponen, struktur atau sistem guna mengetahui perbedaan karakteristik atau cacat dan diskontinuitas tanpa menyebabkan kerusakan pada objek yang sedang diuji. NDT juga dikenal sebagai inspeksi non-destruktif (NDI) dan evaluasi non-destruktif (NDE). &nb…

Mengenal Metode Bending Test
07 February 2022 09:09
Bending test atau biasa disebut pengujian lentur merupakan pengujian yang mengukur perilaku material yang dikenai pembebanan balok sederhana. Pengujian ini biasanya dilakukan pada bahan yang relatif fleksibel seperti polimer, kayu, dan komposit. Pada tingkat paling dasar, bending test menggunakan UTM (Unisversal Testing Machine) dengan menempatkan spesimen pada dua landasan penyangga dan menekukny…